Cara Menghilangkan Outline Pada Objek di Microsoft Word | Tukang Ketik

|

Outline atau garis pinggir adalah sebuah garis yang terdapat pada objek yang alur bentuknya mengikuti sebuah objek.
Biasanya, outline sebuah objek itu berwarna hitam secara default. Namun warna outline sendiri bisa diubah-ubah sesuai kebutuhan creator nya.

Nah, ketika kita membuat objek di Microsoft Word melalu Insert Shapes, pasti objek yang kita buat dipinggirnya ada garis berwarn hitam.

Misalkan mengganggu, garis hitam tersebut bisa kita hilangkan agar tidak tampak. Bagaimana caranya?

Sebagai contoh saya membuat lembar kerja baru di MS Word
Kemudian saya membuat objek bulat dengan warna biru dan garis hitam
Untuk menghilangkan garis pinggirnya, klik objeknya dan klik menu Format - Shape Outline pilih yang No Outline
 Hasilnya seperti ini
Bagaimana mudahkan? Sekian untuk artikel tentang cara menghilangkan outline pada objek di ms word ini. Semoga bermanfaat.

Related Posts

0 COMMENT:

Post a Comment

Assalamu'alaikum Wr. Wb
Terima kasih atas kritik, saran dan masukan komentar yang kalian berikan.
Semoga Allah s.w.t selalu memberikan kelancara rejeki, kesehatan dan keistiqomahan buat kita semua. Aamiin ^_^